Minggu, 29 Juli 2012

Sejarah Australia dan Oceania

Diposting oleh Unknown di 06.37

Nama: Hesti Pratiwi
NIM: 06111004032
Prodi: Pendidikan Sejarah
Ujian Sejarah Australia dan Oceania Kampus Indralaya
1.       Australia dan Indonesia, adalah dua Negara dengan hubungan bilateral yang cukup unik untuk kita kaji, pahit manis persahaban ke dua Negara menjadi pembelajaran berarti bagi keduanya.
a.       Uraikan fluktuatif hubungan kedua Negara pra kemerdekaan Indonesia ?

Lanjut yak...
Jawab:
Pada masa pra kemerdekaan, hubungan Indonesia Australia terbilang paling manis menurut Oharo Martin. Selama perjuangan kemerdekaan bangsa Indonesia, Austaralia dengan setia membantu perjuangan Indonesia melalui perjuangan diplomatic yang diwujudkan dalam Australia yag selalu menjadi wakil Indonesia dalam setiap perundingan yang dilakukan dalam rangka mencapai perdamaian Indonesia dengan para pemerintah kolonialisme kala itu. Seperti era 1945-195 (KTN-UNCI). Dan Australia ini adalah Negara ketiga yang mengakui kemerdekaan Indonesia.
b.      Uraikan dinamika hubungan ke dua negara masa Orde Lama !
Jawab:
Pada awal usaha mendapatkan pengakuan kedaulatan dari Belanda melalui perundingan yang dirangkum dalam perwakilan tiga negara, Indonesia menunjuk Australia sebagai mediator dalam perundingan.
Perjalanan hubungan Indonesia dan Australia pertama kali ditandai pada masa perjuangan Indonesia untuk kemerdekaan. Pada masa kepresidenan Soekarno, Indonesia menjalankan politik luar negeri yang militan dalam usaha menggalakkan kampanye pembebasan Irian Barat, hubungan diplomatik keduanya pun dinilai dingin (Suryadinata, 1998,p115.).
Pada tahun 1949, terjadi pengakuan kedaulatan Indonesia oleh Belanda. Akan tetapi muncul isu Belanda tidak berniat melepaskan Irian Barat. Sebaliknya Soekarno bersikeras ingin menjadikan Irian Barat masuk dalam Indonesia karena Irian Barat bekas jajahan Belanda. Pada poin ini, hubungan antara Indonesia dengan Australia merenggang karena Australia mendukung Belanda. Australia dibawah pemerintahan Menzies Australia melihat tindakan Soekarno sebagai ekspansi teritori yang dikawatirkan menjadi ancaman keamanan Australia (Suryadinata, 1998).
Pada tahun 1961, sikap Australia terhadap Indonesia perlahan-lahan melunak. Bila terjadi perjanjian yang damai dan sah antara Indonesia dengan belanda tentang masa depan Irian Barat, maka Australia akan menyetujui keputusan tersebut. Kemudian pada tahun itu pula menteri luar negeri Australia Barwick menyatakan bahwa tidak ada alasan bagi Australia untuk takut terhadap klaim Indonesia atas irian Barat. Barwick juga mengubah haluan Australia yang kemudian mendukung Indonesia asal semua berjalan dengan damai. Menzies sepakat dengan Barwick dan setuju atas kontrol Indonesia terhadap Irian Barat walaupun banyak dikritk oleh opini publik. Pertimbangan Australia mendukung Indonesia adalah karena kerjasama dengan Indonesia akan lebih menguntungkan dari pada dengan Belanda, Australia ingin menghindari peperangan dengan negara tetangga terdekat dan mispersepsi tentang Indonesia.

c.      Uraikaan dinamika Uraikan dinamika hubungan ke dua negara masa Orde Baru !
Jawab:
Pada masa pemerintahan Soeharto, yang menjadi isu dalam hubungan diplomatik Indonesia-Australia adalah Timor timur (pemberontakan Fretilin) 1974-1982, peristiwa D Jenkins yang berbuntut pertentangan dengan pers Australia 1976-1986, Timor timur II 1991,
Hubungan diplomatik sepanjang 1974 antara pemerintahan Soeharto dan PM Australia, Gough Whitlam tercermin dalam sikap kooperatif Australia manakala Timor timur hendak diintegrasikan ke dalam wilayah Indonesia secara damai (Suryadinata, 1998, p.116). akan tetapi, tindakan Indonesia yang melakukan pendudukan agresif di Timor timur dikritik publik Australia dan akhirnya pemerintah Australia pun mengkritiknya di PBB. Kritik ini diyakini muncul akibat aksi invasif Indonesia yang mengakibatkan lima wartawan Australia tewas. Sejak saat itu, pers Australia gencar melakukan pemberitaan yang konfrontatif dan kritis terhadap Indonesia.
Ketika kursi perdana menteri dipegang oleh Malcolm Fraser pada 1976. Indonesia masih kerap mendapatkan kritik tajam dari Australia, antara lain Fraser dan James Dunn, mantan konsul Australia di Timor Timur 1977. Pada 1982, hubungan diplomatik Indonesia-Australia mulai meninggalkan isu Timor Timur, ketika PM Australia, Anthony Street mengajak masyarakat Internasional untuk mulai mengesampingkan isu tersebut (Suryadinata, 1998, 118).
Konflik pers Australia menyusul pemberitaan oleh D Jenkins (1986) mengakibatkan pembekuan hubungan Indonesia dengan Australia secara sepihak (Suryadinata, 1998, p. 118-120). Hal itu dianggap oleh pemerintah Indonesia sebagai cermin dari kemarahan dari rasa tersinggung terhadap pemberitaan yang mengungkap jaringan usaha Soeharto, singkat kata nepotisme. konflik Indonesia melawan publik pers Australia semata-mata merupakan mispersepsi yang terjadi seputar arti dan implementasi demokrasi masing-masing, yang mana demokrasi di Australia mengijinkan seluas-luasnya kebebasan pers dan berpendapat di daerahnya, sementara saat itu pemerintah Indonesia masih tertutup dari keterbukaan yang demikian yang menjadi karakter era Soeharto yang terlalu proteksionis.
Masa Menteri Luar Negeri Ali Alatas, menggunakan pendekatan personal antara Alatas dengan PM Australia Gareth Evans, hubungan bilateral kedua negara pun melunak kembali hingga isu Timor Timur untuk kedua kalinya muncul ke permukaan di tahun 1991 (Suryadinata, 1998, p.122). Meskipun isu Timor timur tidak menghilang, peran PM Australia Paul Keating dalam menjalin hubungan diplomatik dengan Indonesia dinilai sangat akomodatif dan kooperatif, lebih singkat Suryadinata (1998) menjelaskan bahwa semata-mata dikarenakan adanya pergeseran kepentingan Australia terhadap isu pembangunan blok kepentingan ekonomi non-China yang memposisikan Indonesia sejajar dengan Vietnam dan Australia untuk tidak terlibat ke dalam orbit China. Kemudian hubungan baik Indonesia-Australia dengan berhasil diimplementasikan ke dalam penandatangan perjanjian seputar penghormatan keamanan kemerdekaan politik dan keutuhan wilayah kedua negara (Suryadinata, 1998, p.124).
d.      Uraikan dinamika hubungan ke dua negara masa Orde Reformasi !
Jawab:
Pada era Reformasi adalah masa abu-abu bagi hubungan bilateral Indonesia dan Australia. Dianggap abu-abu Karena masa ini tidak ada kejelasan yang asti mengenai hubungan kedua Negara tetangga tersebut. Masalah yang mencuat adalah masalah terorisme yang mengancam dunia internasional dan sering kali tindakan terorisme itu terjadi di Indonesia, tetapi karena Indonesia terus menyatakan perang terhadap terorisme maka Australia tidak dapat berbuat apa-apa terhadap indonesia
2.       New Zealand adalah salah satu Negara persemakmuran Inggris, sebagai bagian dari persemakmuran tentunya memiliki sejarah dan konsekuensi penting yang harus diterima oleh New Zeland. 
a.       Uraikan bagaimana bentuk kolonisasi Inggris di New Zealand !
jawab:
Sejak kedatangan James Cook, banyak bangsa mendatangi Selandia Baru seperti Portugis, Spanyol, Belanda, Prancis, dan bangsa Eropa lainnya baik Amerika baik untuk berdagang, menyebarkan agama atau sekedar untuk singgah. Bangsa-bangsa tersebut juga mengklaim bahwa kepulauan tersebut merupakan wilayah Negara mereka tapi tidak ada bukti kuat mengenai hal itu. Migrasi masyarakat dari bangsa Eropa terus berdatangan untuk menetap di Selandia Baru. Banyak konflik terjadi dengan bangsa Maori disebabkan adanya perbedaan pemahaman tentang kepemilikan tanah. Saat itu, beberapa daerah tidak memiliki hukum, hingga akhirnya untuk menyelamatkan keadaan, Kerajaan Inggris mengirim William Hobson pada sekitar tahun 1839 untuk mengadakan perjanjian dengan bangsa Maori yang kemudian disebut dengan perjanjian “The Treaty of Waitangi” yang disetujui oleh kedua belah pihak di Teluk Pulau pada tanggal 6 Februari 1840. Perjanjian ini menjanjikan adanya perlindungan hak atas kepemilikan tanah dan pemerintahan baik kepada warga pendatang ataupun kepada bangsa Maori, namun pada prakteknya malah menimbulkan percekcokan dan bahkan perang (Taranaki /1860,1865-69; Waikato/1863; East Coast/1868-72) antara pendatang (disebut Pakeha) dan bangsa Maori. Peperangan ini dimenangkan oleh Pendatang (Pakeha) dan sejak saat itu Selandia Baru berada di bawah pemerintahan Kerajaan Inggris.

Memasuki abad ke 20, keadaan di Selandia Baru menjadi lebih tenang, kejayaan meningkat terutama karena ditemukannya tambang emas. Pada tahun 1907 Kerajaan Inggris memberlakukan Selandia Baru sebagai bagian dari kolonialnya, memberikan otonomi daerah pada tahun 1931 dan memerdekakan pada tahun 1947. Banyak penduduk Selandia Baru yang bangga menjadi koloni Inggris, terbukti dari banyaknya sukarelawan yang turut serta membela Inggris pada Perang Dunia Ke 1.

b. Jelaskan pula perjuangan Negara New Zeland dalam memperoleh kemerdekaan dari Inggris?
Jawab:
96 tahun yang lalu, yaitu tanggal 26 September tahun 1907, Kepulauan Selandia Baru meraih kemerdekaannya. Sejak tahun 1769, Selandia Baru dijajah oleh Inggris. Pada abad 19, seiring dengan derasnya arus imigrasi orang-orang Inggris ke kawasan itu, situasi penjajahan makin terasa menekan warga setempat. Atas dasar itu, orang-orang Maori yang merupakan pendudukan asli di sana, pada tahun 1840, menandatangani perjanjian dengan pemerintah Inggris.
Menurut perjanjian itu, suku Maori bersedia mengakui kekuasaan Inggris atas wilayah Selandia Baru dengan syarat bahwa kaum imigran Inggris tidak menjarah sejumlah kawasan tempat tinggal mereka. Akan tetapi, setelah itu pemerintah Inggris melakukan sejumlah pelanggran atas perjanjian itu. Akibatnya, terjadilah dua kali pertempuran berdarah di antara kedua pihak, yaitu pada tahun 1845 hingga 1848 dan tahun 1860 hingga 1870. Dalam kedua perang itu, suku Maori ditumpas. Pada tahun 1907, Selandia dijadikan sebuah kawasan independen dengan bentuk pemerintahan gubernur jenderal. Negara Selandia Baru terdiri dari dua pulau utama dan sejumlah kepulauan kecil. Negera ini terletak di Samudera Pasifik selatan. Secara keseluruhan, negara ini memiliki luas wilayah 268 ribu kilometer persegi.

c. Jelaskan keuntungan yang diterima oleh New Zeland sebagai Negara persemakmuran ?
jawab:
Keuntunganyaketika Memasuki abad ke 20, keadaan di Selandia Baru menjadi lebih tenang, kejayaan meningkat terutama karena ditemukannya tambang emas. Pada tahun 1907 Kerajaan Inggris memberlakukan Selandia Baru sebagai bagian dari kolonialnya, memberikan otonomi daerah pada tahun 1931 dan memerdekakan pada tahun 1947.
Dan pada zamansekarang selania baru di kenal Negara yang memiliki :
1. Geografi (posisi strategis)
2. Sumber pendapatan alami (makanan dan bahan mentah):.
3. Kemampuan industri:.
4. Militer:
5. Populasi.
6. Karakter nasional:
7. Moral nasional:
8. Kualitas diplomasi:
9. Kualitas pemerintahan:


d.      Uraikan  bentuk hubungan kongkrit New Zeland dengan Indonesia ?
Jawab:
Jakarta, (Analisa). Indonesia dan Selandia Baru sepakat meningkatkan hubungan kerja sama perekonomian dalam pertemuan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dengan Perdana Menteri Selandia Baru John Key.
Presiden dalam konferensi bersama dengan PM Key seusai pertemuan bilateral kedua negara di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (17/4), mengatakan, hubungan ekonomi kedua negara masih rendah. Total perdagangan antara keduannya baru mencapai sekitar 1,1 miliar dolar AS tiap tahunnya. "Investasi "modest", relatif kecil," kata Presiden.
Oleh karena itu, menurut Presiden, dalam kunjungan PM John Key kali ini, kedua kepala pemerintahan itu sepakat untuk saling meningkatkan hubungan yang lebih signifikan. Menurut Presiden, Selandia Baru dikenal sebagai salah satu produsen produk perternakan seperti susu, keju, daging sapi.

Produk ini menjadi salah satu kebutuhan masyarakat Indonesia yang terus tumbuh, seiring dengan meningkatnya kelas menengah. Untuk itu, menurut Presiden, bisnis makanan ini juga mengalami peningkatan dan menjadi penting bagi Indonesia. Kemajuan Indonesia Sementara itu, PM Selandia Baru John Key mengatakan, peningkatan hubungan dibutuhkan seiring dengan perkembangan kedua negara. Indonesia, menurut PM Key telah megalami pencapaian sukses ekonomi yang luar biasa dalam beberapa tahun terakhir ini. Pertumbuhan ekonomi yang dinikmati Indonesia tersebut juga menjadi peluang bagi kedua negara.

"Kita melihat kesempatan yang besar untuk bekerja sama dengan masyarakat Indonesia yang menjadikan keuntungan bersama kedua negara," PM John Key.

PM John Key sendiri dalam kunjungannya kali ini selain didampingi Menteri Perdagangan Selandia Baru Tim Groser juga membawa rombongan pengusaha.

Sementara itu, guna semakin meningkatkan hubungan kedua negara, empat nota kesepahaman juga ditandatangani dalam kunjungan kali ini.

Empat nota kesepahaman ditandatangani menteri dari kedua belah pihak dan disaksikan kedua kepala pemerintahan. Empat nota kesepahaman tersebut adalah kerja sama bidang tenaga kerja, bidang lingkungan, bidang pertanian dan kerja sama bidang energi panas bumi. (Ant)

3.        Oceania adalah sebuah kawasan yang secara geografis sangat berdekatan dengan Indonesia, sehingga wilayah ini perlu kita kaji dan pelajari lebih mendalamam.
a.       Jelaskan mengapa kita perlu mempelajari kawasan Oceania !
Jawab:
Perlunya kita memperlajari kawasan Oceania adalah untuk memenuhi kebutuhan pengetahuan kita mengenai Negara-negara kecil yang berpotensi besar di kawasan Oceania tersebut. Negara-negara tersebut bukanlah Negara besar, bahkan mungkin bila kita melihat atlas kita tidak akan menemukan Negara tersebut. Sebut saja di antaranya kepulauan Solomon, Fiji, Hawaii, Vanuatu dan masih banyak lagi. Pulau-pulau ini kecil tapi mereka berpotensi besar dan bahkan lebih maju dari Negara-negara dengan wilayah yang jauh berkali-kali lipat lebih luat dari mereka.
Oleh karena itulah perlunya kita mempelajari kawasan Oceania ini. Agar kita bisa berkaca pada yang kecil bahwa untuk menjadi sesuatu yang besar itu bukan hanya diperlukan kebesaran fisik semata tapi juga semangat dari dalam.
b.      Bandingkan tiga kebudayan besar di kawasan oceania !
Jawab:
Tiga kebudayaan besar di kawasan Oceania adalah hasil dari kebudayaan tiga ras yang ada di sana yaitu, Melanesia, Polinesia dan Mikronesia. Masing-masing dari ketiga ras ini memiliki keistimewaan masing-masing. Mereka memiliki perbedaan dari segi fisik, bahasa, budaya dan adat istiadat.
      Mereka mendiami wilayah yang berbeda-beda, Melanesia mendiami daerah Papua New Guinea, Papua, Pulau Solomon, Pulau Fiji, Pulau Caedonia, dan beberapa pulau dari Negara Vanuatu. Ras Polinesia mendiami daerah American Samoa, Cook Island, French Polynesia, Hawai, New Zealand, Niue, Pitcairn Island, Samoa, Tokelau, Tonga, Tuvalu, Wallis dan kepulauan Futuna. Dan Mikronesia mendiami daerah Guam, Mariana, Palau, Caroline, Marshall, Karibati dan Nauru.
c.       Jelaskan Isu terpenting di kawasan tersebut !
jawab:
isu terpenting di kawasan Oceania adalah efek global warming. Mereka adalah Negara-negara yang paling duluan akan terkena efek dari global warming. Seperti halanya Negara Kiribati yang menjadi Negara yang paling duluan akan menerima dampak efek global warming. Negara-negara tersebut terancam tenggelam oleh lelehan es kutub utara.
4.       Melanesia adalah salah satu kebudayaan yang ada di Oceania
a.       Sebutkan Negara-negara yang termasuk ras Melanisia tersebut !
Jawab:
Papua New Guinea, Papua, Pulau Solomon, Pulau Fiji, Pulau Caedonia, dan beberapa pulau dari Negara Vanuatu.
b.      PNG, adalah Negara tetangga kita, coba uraikan sejarah singkat negara tersebut dan bagiamana hubungannya dengan Indonesia !
Jawab:
Seketika muncul suatu kondisi panas dalam hubungan bilateral Indonesia dan Papua Nugini. Pemerintah Papua Nugini (PNG) marah terhadap pemerintah Indonesia lantaran jet Falcon milik Air Nugini yang mengangkut pejabat-pejabat tinggi PNG termasuk Wakil Perdana Menteri, Belden Namah, yang melintas di udara Indonesia, dibuntuti 2 Sukhoi TNI pada 29 November tahun lalu. Insiden itu telah membuat pemerintah PNG pimpinan Peter O'Neil lewat Namah, mengancam hubungan diplomatis antarnegara yang saling berbatasan ini.

"Saya sangat marah. Saya menuntut penjelasan. Jika saya tidak mendapatkan penjelasan dalam 48 jam, semua hubungan diplomatik antara Indonesia dan Papua Nugini akan renggang," cetus Namah seperti dilansir ABC Radio Australia News, Jumat (6/1/2012). Menanggapi hal itu, Pemerintah Indonesia tak bereaksi berlebihan. Langkah damai diambil dengan memberikan penjelasan atas peristiwa tersebut. Namun, Pemerintah PNG belum memberikan respons dari penjelasan tersebut.

Insiden yang dinamai intersepsi itu telah menambah catatan ketegangan hubungan Indonesia dan Papua Nugini. Dalam catatan wikipedia, salah satu pembicaraan yang panas terkait hubungan Indonesia dan Papua Nugini adalah terkait perbatasan. Perbatasan itu sempat menjadi pemicu ketegangan antara dua negara ini sejak kemerdekaan Papua Nugini pada tahun 1975.
Konflik memuncak pada pembicaraan untuk menyusun sebuah perjanjian yang mengatur hubungan dan menentukan hak dan kewajiban di sepanjang perbatasan. Hingga pada akhirnya pada 27 Oktober 1986 dilakukan penandatanganan terhadap Perjanjian Saling Menghormati, Kerja Sama, dan Persahabatan.  Intinya, perjanjian itu merupakan sebuah fakta nonaggression bilateral yang memuat kedua belah pihak sepakat untuk "menghindari, mengurangi, dan mengandung sengketa atau konflik antara bangsa mereka dan menyelesaikan perbedaan yang mungkin muncul hanya dengan cara damai" dan berjanji "tidak akan mengancam atau menggunakan kekuatan terhadap satu sama lain".
c.       Jelaskan sejarah negara FIJI, mengapa Negara ini disebut sebagai Negara kudeta!
Jawab:
Sebuah konstitusi 1990 menjamin etnik Fiji kekuasaan atas Fiji, namun hal ini menyebabkan emigrasi besar-besaran masyarakat keturunan India; kehilangan ini menyebabkan kesulitan ekonomi, namun menjamin bahwa bangsa Melanesia akan menjadi mayoritas. Amandemen yang diberlakukan pada 1997 menjadikan konstitusi lebih setara. Pemilu yang bebas dan damai pada 1999 menghasilkan pemerintahan yang dipimpin oleh seorang Indo-Fiji. Setahun kemudian, ia digulingkan dalam sebuah kudeta yang dipimpin oleh George Speight, seorang nasionalis Fiji garis keras. Demokrasi dipulihkan menjelang akhir 2000, dan Laisenia Qarase, yang telah memimpin pemerintahan sementara saat itu, terpilih sebagai Perdana Menteri. Keanggotaan Fiji di Persemakmuran dikenai sanksi karena kegiatan-kegiatan yang anti-demokratis sehubungan dengan kudeta 2000.
Untuk negara seukuran itu, Fiji mempunyai kemampuan angkatan bersenjata yang cukup berarti, dan telah menjadi penyumbang besar dalam Pasukan Penjaga Perdamaian PBB di berbagai belahan dunia.

5.       Polynesia adalah ras kedua yang ada di Oceania, tetapi ras ini memiliki ciri-ciri yang cendrung berbeda dengan dua ras besar di Oceania.
a.        Coba anda uraikan kelebihan ras ini dibandingkan dua ras lainnya !
Jawab:
Ras Polinesia dianggap sebagai orang Amerika yang berpindah ke Indonesia. Dan ada juga anggap a Polinesia adalah ras tersendiri yang berbeda dengan Amerika. Istimewanya, ras Polinesia dianggap sebagai segitiga; Hawaii, New Zealand dan Solomon. Ketiga daerah ini merupakan daerah kepulauan kecil yang paling maju di wilayah Oceiania, dan ras Polinesia lah yang mendiami daerah yang bagus ini.
Bangsa Polinesia adalah orang yang tinggal di pulau-pulau di tengah Samudera Pasifik pada daerah kepulauan segitiga yang terdiri dari Hawaii sampai ke Pulau Paskah dan Selandia Baru. Diperkirakan Ada 10.000 pulau di Polinesia dan timur Pasifik lainnya dengan ratusan budaya yang berbeda, masing-masing mempunyai sejarahnya sendiri. Berdasarkan bahasa yang dipergunakan oleh ras Polinesia ini kurang lebih berjumlah 16 bahasa yang berasal dari satu rumpun, antara lain Samoa, Tonga, Tahiti, Hawaii dan Maori.
Bayak pulau Polinesia yang diperkirakan telah ditempati sejak 40.000 tahun lalu oleh orang-orang dari Asia Tenggara. 2000 tahun lalu
b.      Sebutkan Negara-negara yang termasuk ras Polynesia !
Jawab:
American Samoa, Cook Island, French Polynesia, Hawai, New Zealand, Niue, Pitcairn Island, Samoa, Tokelau, Tonga, Tuvalu, Wallis dan kepulauan Futuna.

c.       Mengapa Hawai menjadi Negara bagian dari Amerika Serikat, Jelaskan keuntungan negara tersebut menjadi Negara bagian AS !
Jawab:
Hawaii menjadi Negara bagian Amerika Serikat Karen secara geografis juga letak Hawaii berada berdekata dengan Amerika Serikat. Pulau Hawai resmi menjadi salah satu negara bagian Amerika Serikat pada 21 Agustus 1959 dan menjadi negara bagian termuda, yaitu ke-50. Hawai yang merupakan negara kepulauan, menjadikannya sebagai karakteristik khusus dari negara bagian termuda Amerika Serikat ini.
Pulau Hawai ini adalah negara bagian Amerika Serikat yang berada di bagian Amerika paling selatan dan tidak berbatasan dengan negara bagian-negara bagian Amerika Serikat lainnya. Secara umum, Pulau Hawai memiliki karakteristik khusus yang membuatnya berbeda dengan negara-negara bagian lainnya. Di antaranya, memiliki letak geografis yang tidak berada di wilayah Amerika Utara, terdapat banyak perkebunan kopi, istana kerajaan, dan tidak memiliki garis batas yang lurus.
Keuntungan yang diperoleh Hawaii adalah, ikut termashurnya pulau ini sebagai mana Negara induknya yang merupakan Negara adikuasa di dunia ini. Dengan di dukung kondisi alamnya yang menawan, Hawaii makin terkenal hingga ke pelosok dunia. Keuntungan lainnya adalah, amannya keadaan disana karena didukung dengan kondisi militer keamanan yang baik dari Negara induknya.
.

6.       Mikronesia adalah ras campuran dari dua ras besar di Oceania.
a.       Coba anda sebutkan Negara-negara yang termasuk ras Mikronesia ?
Jawab:
 Guam, Mariana, Palau, Caroline, Marshall, Karibati dan Nauru.
b.      Jelaskan mengapa Kiribati adalah Negara yang paling merasakan efek dari global warming ?
Jawab:
Republic of Kiribati, adalah sebuah negara kepulauan di tengah-tengah Samudera Pasifik. secara geografis, rata-rata ketinggian daratan negeri tersebut hanya sekitar 1,98 meter. Tanpa bantuan pemanasan global sekalipun, dataran sudah terancam akan tenggelam, demikian pula pasokan air bersih untuk minum.
Sejumlah ilmuwan memprediksi bahwa ketinggian air laut diperkirakan akan naik hingga hampir satu meter di akhir abad ini akibat pemanasan global.

"Pemanasan global dan kenaikan permukaan laut akan memusnahkan negara-negara seperti Kiribati," kata Anote Tong, Presiden Kiribati pada sebuah pertemuan badan dunia PBB yang membahas seputar iklim global. "Hal itu bisa terjadi dalam 50 tahun ke depan," ucap Tong, seperti dikutip dari NPR, 17 Januari 2011.
Saat ini, warga Kiribati menyatakan bahwa mereka sudah merasakan perubahan di alam sekitar. Selain musim panas yang semakin panjang, negara tersebut juga telah mengalami perubahan lain.
Australia – kondisi yang memicu kebakaran Panas besar semak yang terjadi lebih sering. Pasifik dan Indonesia – gempa bumi terbaru telah menyebabkan bencana besar di Indonesia dan Samoa masih berkabung setelah efek tsunami, akibat gempa bumi lepas pantai. Naiknya permukaan laut juga mengancam beberapa pulau di Pasifik. Diperkirakan akan sepenuhnya di bawah air di masa mendatang adalah Kiribati,

c.       Sebutkahlah Negara yang mendapat julukan Negara bangkrut di Oceania, jelaskan mengapa sebutan “BANGKRUT” tersebut muncul ?
Jawab:
Negara “bangkrut” di Oceania adalah Nauru. Kekayaan yang melimpah tak selamanya memberikan jaminan kemakmuran. Mabuk kepayang dalam kemewahan bisa berubah menjadi bencana. Inilah yang terjadi dalam perjalanan negara Republik Nauru.
Nauru pernah dikenal sebagai satu dari negara terkaya di dunia. Dengan karunia kandungan alam yang melimpah dan menjadi sentra tambang fosfat utama dunia. Dalam pasar ekspor dan ekonomi industri, Nauru dijuluki “Negara Fosfat”. Ini karena 70% kandungan tanah di Pulau Nauru terdiri dari endapan kotoran burung yang menjadi fosfat.
Sejak mengelola sendiri industri dan pertambangan fosfatnya, Nauru menjadi negara paling surplus. Selama 40 tahun negara itu berubah menjadi negara mewah dengan pemerintah yang paling royal terhadap rakyat, dan punya standar hidup kaum jet set. Nilai eksport fosfat yang sangat mahal dan bernilai tinggi itu ternyata mengaburkan “kewaspadaan” Nauru sebagai negara dan bangsa.
Dengan segala kemewahan yang didapat dari fosfat, pemerintahnya menjadi kurang kontrol terhadap manajemen keuangannya. Begitu pun rakyatnya terlalu dimanjakan sehingga lambat laun berubah menjadi bangsa yang hidup enak dan “malas”. Di Nauru bahkan tidak ada yang namanya pers dan penyiaran elektronik.



0 komentar:

Posting Komentar

Minggu, 29 Juli 2012

Sejarah Australia dan Oceania

Diposting oleh Unknown di 06.37

Nama: Hesti Pratiwi
NIM: 06111004032
Prodi: Pendidikan Sejarah
Ujian Sejarah Australia dan Oceania Kampus Indralaya
1.       Australia dan Indonesia, adalah dua Negara dengan hubungan bilateral yang cukup unik untuk kita kaji, pahit manis persahaban ke dua Negara menjadi pembelajaran berarti bagi keduanya.
a.       Uraikan fluktuatif hubungan kedua Negara pra kemerdekaan Indonesia ?

Lanjut yak...
Jawab:
Pada masa pra kemerdekaan, hubungan Indonesia Australia terbilang paling manis menurut Oharo Martin. Selama perjuangan kemerdekaan bangsa Indonesia, Austaralia dengan setia membantu perjuangan Indonesia melalui perjuangan diplomatic yang diwujudkan dalam Australia yag selalu menjadi wakil Indonesia dalam setiap perundingan yang dilakukan dalam rangka mencapai perdamaian Indonesia dengan para pemerintah kolonialisme kala itu. Seperti era 1945-195 (KTN-UNCI). Dan Australia ini adalah Negara ketiga yang mengakui kemerdekaan Indonesia.
b.      Uraikan dinamika hubungan ke dua negara masa Orde Lama !
Jawab:
Pada awal usaha mendapatkan pengakuan kedaulatan dari Belanda melalui perundingan yang dirangkum dalam perwakilan tiga negara, Indonesia menunjuk Australia sebagai mediator dalam perundingan.
Perjalanan hubungan Indonesia dan Australia pertama kali ditandai pada masa perjuangan Indonesia untuk kemerdekaan. Pada masa kepresidenan Soekarno, Indonesia menjalankan politik luar negeri yang militan dalam usaha menggalakkan kampanye pembebasan Irian Barat, hubungan diplomatik keduanya pun dinilai dingin (Suryadinata, 1998,p115.).
Pada tahun 1949, terjadi pengakuan kedaulatan Indonesia oleh Belanda. Akan tetapi muncul isu Belanda tidak berniat melepaskan Irian Barat. Sebaliknya Soekarno bersikeras ingin menjadikan Irian Barat masuk dalam Indonesia karena Irian Barat bekas jajahan Belanda. Pada poin ini, hubungan antara Indonesia dengan Australia merenggang karena Australia mendukung Belanda. Australia dibawah pemerintahan Menzies Australia melihat tindakan Soekarno sebagai ekspansi teritori yang dikawatirkan menjadi ancaman keamanan Australia (Suryadinata, 1998).
Pada tahun 1961, sikap Australia terhadap Indonesia perlahan-lahan melunak. Bila terjadi perjanjian yang damai dan sah antara Indonesia dengan belanda tentang masa depan Irian Barat, maka Australia akan menyetujui keputusan tersebut. Kemudian pada tahun itu pula menteri luar negeri Australia Barwick menyatakan bahwa tidak ada alasan bagi Australia untuk takut terhadap klaim Indonesia atas irian Barat. Barwick juga mengubah haluan Australia yang kemudian mendukung Indonesia asal semua berjalan dengan damai. Menzies sepakat dengan Barwick dan setuju atas kontrol Indonesia terhadap Irian Barat walaupun banyak dikritk oleh opini publik. Pertimbangan Australia mendukung Indonesia adalah karena kerjasama dengan Indonesia akan lebih menguntungkan dari pada dengan Belanda, Australia ingin menghindari peperangan dengan negara tetangga terdekat dan mispersepsi tentang Indonesia.

c.      Uraikaan dinamika Uraikan dinamika hubungan ke dua negara masa Orde Baru !
Jawab:
Pada masa pemerintahan Soeharto, yang menjadi isu dalam hubungan diplomatik Indonesia-Australia adalah Timor timur (pemberontakan Fretilin) 1974-1982, peristiwa D Jenkins yang berbuntut pertentangan dengan pers Australia 1976-1986, Timor timur II 1991,
Hubungan diplomatik sepanjang 1974 antara pemerintahan Soeharto dan PM Australia, Gough Whitlam tercermin dalam sikap kooperatif Australia manakala Timor timur hendak diintegrasikan ke dalam wilayah Indonesia secara damai (Suryadinata, 1998, p.116). akan tetapi, tindakan Indonesia yang melakukan pendudukan agresif di Timor timur dikritik publik Australia dan akhirnya pemerintah Australia pun mengkritiknya di PBB. Kritik ini diyakini muncul akibat aksi invasif Indonesia yang mengakibatkan lima wartawan Australia tewas. Sejak saat itu, pers Australia gencar melakukan pemberitaan yang konfrontatif dan kritis terhadap Indonesia.
Ketika kursi perdana menteri dipegang oleh Malcolm Fraser pada 1976. Indonesia masih kerap mendapatkan kritik tajam dari Australia, antara lain Fraser dan James Dunn, mantan konsul Australia di Timor Timur 1977. Pada 1982, hubungan diplomatik Indonesia-Australia mulai meninggalkan isu Timor Timur, ketika PM Australia, Anthony Street mengajak masyarakat Internasional untuk mulai mengesampingkan isu tersebut (Suryadinata, 1998, 118).
Konflik pers Australia menyusul pemberitaan oleh D Jenkins (1986) mengakibatkan pembekuan hubungan Indonesia dengan Australia secara sepihak (Suryadinata, 1998, p. 118-120). Hal itu dianggap oleh pemerintah Indonesia sebagai cermin dari kemarahan dari rasa tersinggung terhadap pemberitaan yang mengungkap jaringan usaha Soeharto, singkat kata nepotisme. konflik Indonesia melawan publik pers Australia semata-mata merupakan mispersepsi yang terjadi seputar arti dan implementasi demokrasi masing-masing, yang mana demokrasi di Australia mengijinkan seluas-luasnya kebebasan pers dan berpendapat di daerahnya, sementara saat itu pemerintah Indonesia masih tertutup dari keterbukaan yang demikian yang menjadi karakter era Soeharto yang terlalu proteksionis.
Masa Menteri Luar Negeri Ali Alatas, menggunakan pendekatan personal antara Alatas dengan PM Australia Gareth Evans, hubungan bilateral kedua negara pun melunak kembali hingga isu Timor Timur untuk kedua kalinya muncul ke permukaan di tahun 1991 (Suryadinata, 1998, p.122). Meskipun isu Timor timur tidak menghilang, peran PM Australia Paul Keating dalam menjalin hubungan diplomatik dengan Indonesia dinilai sangat akomodatif dan kooperatif, lebih singkat Suryadinata (1998) menjelaskan bahwa semata-mata dikarenakan adanya pergeseran kepentingan Australia terhadap isu pembangunan blok kepentingan ekonomi non-China yang memposisikan Indonesia sejajar dengan Vietnam dan Australia untuk tidak terlibat ke dalam orbit China. Kemudian hubungan baik Indonesia-Australia dengan berhasil diimplementasikan ke dalam penandatangan perjanjian seputar penghormatan keamanan kemerdekaan politik dan keutuhan wilayah kedua negara (Suryadinata, 1998, p.124).
d.      Uraikan dinamika hubungan ke dua negara masa Orde Reformasi !
Jawab:
Pada era Reformasi adalah masa abu-abu bagi hubungan bilateral Indonesia dan Australia. Dianggap abu-abu Karena masa ini tidak ada kejelasan yang asti mengenai hubungan kedua Negara tetangga tersebut. Masalah yang mencuat adalah masalah terorisme yang mengancam dunia internasional dan sering kali tindakan terorisme itu terjadi di Indonesia, tetapi karena Indonesia terus menyatakan perang terhadap terorisme maka Australia tidak dapat berbuat apa-apa terhadap indonesia
2.       New Zealand adalah salah satu Negara persemakmuran Inggris, sebagai bagian dari persemakmuran tentunya memiliki sejarah dan konsekuensi penting yang harus diterima oleh New Zeland. 
a.       Uraikan bagaimana bentuk kolonisasi Inggris di New Zealand !
jawab:
Sejak kedatangan James Cook, banyak bangsa mendatangi Selandia Baru seperti Portugis, Spanyol, Belanda, Prancis, dan bangsa Eropa lainnya baik Amerika baik untuk berdagang, menyebarkan agama atau sekedar untuk singgah. Bangsa-bangsa tersebut juga mengklaim bahwa kepulauan tersebut merupakan wilayah Negara mereka tapi tidak ada bukti kuat mengenai hal itu. Migrasi masyarakat dari bangsa Eropa terus berdatangan untuk menetap di Selandia Baru. Banyak konflik terjadi dengan bangsa Maori disebabkan adanya perbedaan pemahaman tentang kepemilikan tanah. Saat itu, beberapa daerah tidak memiliki hukum, hingga akhirnya untuk menyelamatkan keadaan, Kerajaan Inggris mengirim William Hobson pada sekitar tahun 1839 untuk mengadakan perjanjian dengan bangsa Maori yang kemudian disebut dengan perjanjian “The Treaty of Waitangi” yang disetujui oleh kedua belah pihak di Teluk Pulau pada tanggal 6 Februari 1840. Perjanjian ini menjanjikan adanya perlindungan hak atas kepemilikan tanah dan pemerintahan baik kepada warga pendatang ataupun kepada bangsa Maori, namun pada prakteknya malah menimbulkan percekcokan dan bahkan perang (Taranaki /1860,1865-69; Waikato/1863; East Coast/1868-72) antara pendatang (disebut Pakeha) dan bangsa Maori. Peperangan ini dimenangkan oleh Pendatang (Pakeha) dan sejak saat itu Selandia Baru berada di bawah pemerintahan Kerajaan Inggris.

Memasuki abad ke 20, keadaan di Selandia Baru menjadi lebih tenang, kejayaan meningkat terutama karena ditemukannya tambang emas. Pada tahun 1907 Kerajaan Inggris memberlakukan Selandia Baru sebagai bagian dari kolonialnya, memberikan otonomi daerah pada tahun 1931 dan memerdekakan pada tahun 1947. Banyak penduduk Selandia Baru yang bangga menjadi koloni Inggris, terbukti dari banyaknya sukarelawan yang turut serta membela Inggris pada Perang Dunia Ke 1.

b. Jelaskan pula perjuangan Negara New Zeland dalam memperoleh kemerdekaan dari Inggris?
Jawab:
96 tahun yang lalu, yaitu tanggal 26 September tahun 1907, Kepulauan Selandia Baru meraih kemerdekaannya. Sejak tahun 1769, Selandia Baru dijajah oleh Inggris. Pada abad 19, seiring dengan derasnya arus imigrasi orang-orang Inggris ke kawasan itu, situasi penjajahan makin terasa menekan warga setempat. Atas dasar itu, orang-orang Maori yang merupakan pendudukan asli di sana, pada tahun 1840, menandatangani perjanjian dengan pemerintah Inggris.
Menurut perjanjian itu, suku Maori bersedia mengakui kekuasaan Inggris atas wilayah Selandia Baru dengan syarat bahwa kaum imigran Inggris tidak menjarah sejumlah kawasan tempat tinggal mereka. Akan tetapi, setelah itu pemerintah Inggris melakukan sejumlah pelanggran atas perjanjian itu. Akibatnya, terjadilah dua kali pertempuran berdarah di antara kedua pihak, yaitu pada tahun 1845 hingga 1848 dan tahun 1860 hingga 1870. Dalam kedua perang itu, suku Maori ditumpas. Pada tahun 1907, Selandia dijadikan sebuah kawasan independen dengan bentuk pemerintahan gubernur jenderal. Negara Selandia Baru terdiri dari dua pulau utama dan sejumlah kepulauan kecil. Negera ini terletak di Samudera Pasifik selatan. Secara keseluruhan, negara ini memiliki luas wilayah 268 ribu kilometer persegi.

c. Jelaskan keuntungan yang diterima oleh New Zeland sebagai Negara persemakmuran ?
jawab:
Keuntunganyaketika Memasuki abad ke 20, keadaan di Selandia Baru menjadi lebih tenang, kejayaan meningkat terutama karena ditemukannya tambang emas. Pada tahun 1907 Kerajaan Inggris memberlakukan Selandia Baru sebagai bagian dari kolonialnya, memberikan otonomi daerah pada tahun 1931 dan memerdekakan pada tahun 1947.
Dan pada zamansekarang selania baru di kenal Negara yang memiliki :
1. Geografi (posisi strategis)
2. Sumber pendapatan alami (makanan dan bahan mentah):.
3. Kemampuan industri:.
4. Militer:
5. Populasi.
6. Karakter nasional:
7. Moral nasional:
8. Kualitas diplomasi:
9. Kualitas pemerintahan:


d.      Uraikan  bentuk hubungan kongkrit New Zeland dengan Indonesia ?
Jawab:
Jakarta, (Analisa). Indonesia dan Selandia Baru sepakat meningkatkan hubungan kerja sama perekonomian dalam pertemuan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dengan Perdana Menteri Selandia Baru John Key.
Presiden dalam konferensi bersama dengan PM Key seusai pertemuan bilateral kedua negara di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (17/4), mengatakan, hubungan ekonomi kedua negara masih rendah. Total perdagangan antara keduannya baru mencapai sekitar 1,1 miliar dolar AS tiap tahunnya. "Investasi "modest", relatif kecil," kata Presiden.
Oleh karena itu, menurut Presiden, dalam kunjungan PM John Key kali ini, kedua kepala pemerintahan itu sepakat untuk saling meningkatkan hubungan yang lebih signifikan. Menurut Presiden, Selandia Baru dikenal sebagai salah satu produsen produk perternakan seperti susu, keju, daging sapi.

Produk ini menjadi salah satu kebutuhan masyarakat Indonesia yang terus tumbuh, seiring dengan meningkatnya kelas menengah. Untuk itu, menurut Presiden, bisnis makanan ini juga mengalami peningkatan dan menjadi penting bagi Indonesia. Kemajuan Indonesia Sementara itu, PM Selandia Baru John Key mengatakan, peningkatan hubungan dibutuhkan seiring dengan perkembangan kedua negara. Indonesia, menurut PM Key telah megalami pencapaian sukses ekonomi yang luar biasa dalam beberapa tahun terakhir ini. Pertumbuhan ekonomi yang dinikmati Indonesia tersebut juga menjadi peluang bagi kedua negara.

"Kita melihat kesempatan yang besar untuk bekerja sama dengan masyarakat Indonesia yang menjadikan keuntungan bersama kedua negara," PM John Key.

PM John Key sendiri dalam kunjungannya kali ini selain didampingi Menteri Perdagangan Selandia Baru Tim Groser juga membawa rombongan pengusaha.

Sementara itu, guna semakin meningkatkan hubungan kedua negara, empat nota kesepahaman juga ditandatangani dalam kunjungan kali ini.

Empat nota kesepahaman ditandatangani menteri dari kedua belah pihak dan disaksikan kedua kepala pemerintahan. Empat nota kesepahaman tersebut adalah kerja sama bidang tenaga kerja, bidang lingkungan, bidang pertanian dan kerja sama bidang energi panas bumi. (Ant)

3.        Oceania adalah sebuah kawasan yang secara geografis sangat berdekatan dengan Indonesia, sehingga wilayah ini perlu kita kaji dan pelajari lebih mendalamam.
a.       Jelaskan mengapa kita perlu mempelajari kawasan Oceania !
Jawab:
Perlunya kita memperlajari kawasan Oceania adalah untuk memenuhi kebutuhan pengetahuan kita mengenai Negara-negara kecil yang berpotensi besar di kawasan Oceania tersebut. Negara-negara tersebut bukanlah Negara besar, bahkan mungkin bila kita melihat atlas kita tidak akan menemukan Negara tersebut. Sebut saja di antaranya kepulauan Solomon, Fiji, Hawaii, Vanuatu dan masih banyak lagi. Pulau-pulau ini kecil tapi mereka berpotensi besar dan bahkan lebih maju dari Negara-negara dengan wilayah yang jauh berkali-kali lipat lebih luat dari mereka.
Oleh karena itulah perlunya kita mempelajari kawasan Oceania ini. Agar kita bisa berkaca pada yang kecil bahwa untuk menjadi sesuatu yang besar itu bukan hanya diperlukan kebesaran fisik semata tapi juga semangat dari dalam.
b.      Bandingkan tiga kebudayan besar di kawasan oceania !
Jawab:
Tiga kebudayaan besar di kawasan Oceania adalah hasil dari kebudayaan tiga ras yang ada di sana yaitu, Melanesia, Polinesia dan Mikronesia. Masing-masing dari ketiga ras ini memiliki keistimewaan masing-masing. Mereka memiliki perbedaan dari segi fisik, bahasa, budaya dan adat istiadat.
      Mereka mendiami wilayah yang berbeda-beda, Melanesia mendiami daerah Papua New Guinea, Papua, Pulau Solomon, Pulau Fiji, Pulau Caedonia, dan beberapa pulau dari Negara Vanuatu. Ras Polinesia mendiami daerah American Samoa, Cook Island, French Polynesia, Hawai, New Zealand, Niue, Pitcairn Island, Samoa, Tokelau, Tonga, Tuvalu, Wallis dan kepulauan Futuna. Dan Mikronesia mendiami daerah Guam, Mariana, Palau, Caroline, Marshall, Karibati dan Nauru.
c.       Jelaskan Isu terpenting di kawasan tersebut !
jawab:
isu terpenting di kawasan Oceania adalah efek global warming. Mereka adalah Negara-negara yang paling duluan akan terkena efek dari global warming. Seperti halanya Negara Kiribati yang menjadi Negara yang paling duluan akan menerima dampak efek global warming. Negara-negara tersebut terancam tenggelam oleh lelehan es kutub utara.
4.       Melanesia adalah salah satu kebudayaan yang ada di Oceania
a.       Sebutkan Negara-negara yang termasuk ras Melanisia tersebut !
Jawab:
Papua New Guinea, Papua, Pulau Solomon, Pulau Fiji, Pulau Caedonia, dan beberapa pulau dari Negara Vanuatu.
b.      PNG, adalah Negara tetangga kita, coba uraikan sejarah singkat negara tersebut dan bagiamana hubungannya dengan Indonesia !
Jawab:
Seketika muncul suatu kondisi panas dalam hubungan bilateral Indonesia dan Papua Nugini. Pemerintah Papua Nugini (PNG) marah terhadap pemerintah Indonesia lantaran jet Falcon milik Air Nugini yang mengangkut pejabat-pejabat tinggi PNG termasuk Wakil Perdana Menteri, Belden Namah, yang melintas di udara Indonesia, dibuntuti 2 Sukhoi TNI pada 29 November tahun lalu. Insiden itu telah membuat pemerintah PNG pimpinan Peter O'Neil lewat Namah, mengancam hubungan diplomatis antarnegara yang saling berbatasan ini.

"Saya sangat marah. Saya menuntut penjelasan. Jika saya tidak mendapatkan penjelasan dalam 48 jam, semua hubungan diplomatik antara Indonesia dan Papua Nugini akan renggang," cetus Namah seperti dilansir ABC Radio Australia News, Jumat (6/1/2012). Menanggapi hal itu, Pemerintah Indonesia tak bereaksi berlebihan. Langkah damai diambil dengan memberikan penjelasan atas peristiwa tersebut. Namun, Pemerintah PNG belum memberikan respons dari penjelasan tersebut.

Insiden yang dinamai intersepsi itu telah menambah catatan ketegangan hubungan Indonesia dan Papua Nugini. Dalam catatan wikipedia, salah satu pembicaraan yang panas terkait hubungan Indonesia dan Papua Nugini adalah terkait perbatasan. Perbatasan itu sempat menjadi pemicu ketegangan antara dua negara ini sejak kemerdekaan Papua Nugini pada tahun 1975.
Konflik memuncak pada pembicaraan untuk menyusun sebuah perjanjian yang mengatur hubungan dan menentukan hak dan kewajiban di sepanjang perbatasan. Hingga pada akhirnya pada 27 Oktober 1986 dilakukan penandatanganan terhadap Perjanjian Saling Menghormati, Kerja Sama, dan Persahabatan.  Intinya, perjanjian itu merupakan sebuah fakta nonaggression bilateral yang memuat kedua belah pihak sepakat untuk "menghindari, mengurangi, dan mengandung sengketa atau konflik antara bangsa mereka dan menyelesaikan perbedaan yang mungkin muncul hanya dengan cara damai" dan berjanji "tidak akan mengancam atau menggunakan kekuatan terhadap satu sama lain".
c.       Jelaskan sejarah negara FIJI, mengapa Negara ini disebut sebagai Negara kudeta!
Jawab:
Sebuah konstitusi 1990 menjamin etnik Fiji kekuasaan atas Fiji, namun hal ini menyebabkan emigrasi besar-besaran masyarakat keturunan India; kehilangan ini menyebabkan kesulitan ekonomi, namun menjamin bahwa bangsa Melanesia akan menjadi mayoritas. Amandemen yang diberlakukan pada 1997 menjadikan konstitusi lebih setara. Pemilu yang bebas dan damai pada 1999 menghasilkan pemerintahan yang dipimpin oleh seorang Indo-Fiji. Setahun kemudian, ia digulingkan dalam sebuah kudeta yang dipimpin oleh George Speight, seorang nasionalis Fiji garis keras. Demokrasi dipulihkan menjelang akhir 2000, dan Laisenia Qarase, yang telah memimpin pemerintahan sementara saat itu, terpilih sebagai Perdana Menteri. Keanggotaan Fiji di Persemakmuran dikenai sanksi karena kegiatan-kegiatan yang anti-demokratis sehubungan dengan kudeta 2000.
Untuk negara seukuran itu, Fiji mempunyai kemampuan angkatan bersenjata yang cukup berarti, dan telah menjadi penyumbang besar dalam Pasukan Penjaga Perdamaian PBB di berbagai belahan dunia.

5.       Polynesia adalah ras kedua yang ada di Oceania, tetapi ras ini memiliki ciri-ciri yang cendrung berbeda dengan dua ras besar di Oceania.
a.        Coba anda uraikan kelebihan ras ini dibandingkan dua ras lainnya !
Jawab:
Ras Polinesia dianggap sebagai orang Amerika yang berpindah ke Indonesia. Dan ada juga anggap a Polinesia adalah ras tersendiri yang berbeda dengan Amerika. Istimewanya, ras Polinesia dianggap sebagai segitiga; Hawaii, New Zealand dan Solomon. Ketiga daerah ini merupakan daerah kepulauan kecil yang paling maju di wilayah Oceiania, dan ras Polinesia lah yang mendiami daerah yang bagus ini.
Bangsa Polinesia adalah orang yang tinggal di pulau-pulau di tengah Samudera Pasifik pada daerah kepulauan segitiga yang terdiri dari Hawaii sampai ke Pulau Paskah dan Selandia Baru. Diperkirakan Ada 10.000 pulau di Polinesia dan timur Pasifik lainnya dengan ratusan budaya yang berbeda, masing-masing mempunyai sejarahnya sendiri. Berdasarkan bahasa yang dipergunakan oleh ras Polinesia ini kurang lebih berjumlah 16 bahasa yang berasal dari satu rumpun, antara lain Samoa, Tonga, Tahiti, Hawaii dan Maori.
Bayak pulau Polinesia yang diperkirakan telah ditempati sejak 40.000 tahun lalu oleh orang-orang dari Asia Tenggara. 2000 tahun lalu
b.      Sebutkan Negara-negara yang termasuk ras Polynesia !
Jawab:
American Samoa, Cook Island, French Polynesia, Hawai, New Zealand, Niue, Pitcairn Island, Samoa, Tokelau, Tonga, Tuvalu, Wallis dan kepulauan Futuna.

c.       Mengapa Hawai menjadi Negara bagian dari Amerika Serikat, Jelaskan keuntungan negara tersebut menjadi Negara bagian AS !
Jawab:
Hawaii menjadi Negara bagian Amerika Serikat Karen secara geografis juga letak Hawaii berada berdekata dengan Amerika Serikat. Pulau Hawai resmi menjadi salah satu negara bagian Amerika Serikat pada 21 Agustus 1959 dan menjadi negara bagian termuda, yaitu ke-50. Hawai yang merupakan negara kepulauan, menjadikannya sebagai karakteristik khusus dari negara bagian termuda Amerika Serikat ini.
Pulau Hawai ini adalah negara bagian Amerika Serikat yang berada di bagian Amerika paling selatan dan tidak berbatasan dengan negara bagian-negara bagian Amerika Serikat lainnya. Secara umum, Pulau Hawai memiliki karakteristik khusus yang membuatnya berbeda dengan negara-negara bagian lainnya. Di antaranya, memiliki letak geografis yang tidak berada di wilayah Amerika Utara, terdapat banyak perkebunan kopi, istana kerajaan, dan tidak memiliki garis batas yang lurus.
Keuntungan yang diperoleh Hawaii adalah, ikut termashurnya pulau ini sebagai mana Negara induknya yang merupakan Negara adikuasa di dunia ini. Dengan di dukung kondisi alamnya yang menawan, Hawaii makin terkenal hingga ke pelosok dunia. Keuntungan lainnya adalah, amannya keadaan disana karena didukung dengan kondisi militer keamanan yang baik dari Negara induknya.
.

6.       Mikronesia adalah ras campuran dari dua ras besar di Oceania.
a.       Coba anda sebutkan Negara-negara yang termasuk ras Mikronesia ?
Jawab:
 Guam, Mariana, Palau, Caroline, Marshall, Karibati dan Nauru.
b.      Jelaskan mengapa Kiribati adalah Negara yang paling merasakan efek dari global warming ?
Jawab:
Republic of Kiribati, adalah sebuah negara kepulauan di tengah-tengah Samudera Pasifik. secara geografis, rata-rata ketinggian daratan negeri tersebut hanya sekitar 1,98 meter. Tanpa bantuan pemanasan global sekalipun, dataran sudah terancam akan tenggelam, demikian pula pasokan air bersih untuk minum.
Sejumlah ilmuwan memprediksi bahwa ketinggian air laut diperkirakan akan naik hingga hampir satu meter di akhir abad ini akibat pemanasan global.

"Pemanasan global dan kenaikan permukaan laut akan memusnahkan negara-negara seperti Kiribati," kata Anote Tong, Presiden Kiribati pada sebuah pertemuan badan dunia PBB yang membahas seputar iklim global. "Hal itu bisa terjadi dalam 50 tahun ke depan," ucap Tong, seperti dikutip dari NPR, 17 Januari 2011.
Saat ini, warga Kiribati menyatakan bahwa mereka sudah merasakan perubahan di alam sekitar. Selain musim panas yang semakin panjang, negara tersebut juga telah mengalami perubahan lain.
Australia – kondisi yang memicu kebakaran Panas besar semak yang terjadi lebih sering. Pasifik dan Indonesia – gempa bumi terbaru telah menyebabkan bencana besar di Indonesia dan Samoa masih berkabung setelah efek tsunami, akibat gempa bumi lepas pantai. Naiknya permukaan laut juga mengancam beberapa pulau di Pasifik. Diperkirakan akan sepenuhnya di bawah air di masa mendatang adalah Kiribati,

c.       Sebutkahlah Negara yang mendapat julukan Negara bangkrut di Oceania, jelaskan mengapa sebutan “BANGKRUT” tersebut muncul ?
Jawab:
Negara “bangkrut” di Oceania adalah Nauru. Kekayaan yang melimpah tak selamanya memberikan jaminan kemakmuran. Mabuk kepayang dalam kemewahan bisa berubah menjadi bencana. Inilah yang terjadi dalam perjalanan negara Republik Nauru.
Nauru pernah dikenal sebagai satu dari negara terkaya di dunia. Dengan karunia kandungan alam yang melimpah dan menjadi sentra tambang fosfat utama dunia. Dalam pasar ekspor dan ekonomi industri, Nauru dijuluki “Negara Fosfat”. Ini karena 70% kandungan tanah di Pulau Nauru terdiri dari endapan kotoran burung yang menjadi fosfat.
Sejak mengelola sendiri industri dan pertambangan fosfatnya, Nauru menjadi negara paling surplus. Selama 40 tahun negara itu berubah menjadi negara mewah dengan pemerintah yang paling royal terhadap rakyat, dan punya standar hidup kaum jet set. Nilai eksport fosfat yang sangat mahal dan bernilai tinggi itu ternyata mengaburkan “kewaspadaan” Nauru sebagai negara dan bangsa.
Dengan segala kemewahan yang didapat dari fosfat, pemerintahnya menjadi kurang kontrol terhadap manajemen keuangannya. Begitu pun rakyatnya terlalu dimanjakan sehingga lambat laun berubah menjadi bangsa yang hidup enak dan “malas”. Di Nauru bahkan tidak ada yang namanya pers dan penyiaran elektronik.



0 komentar on "Sejarah Australia dan Oceania"

Posting Komentar

 

Little World Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea